Perkuat Ekosistem dan Kapabilitas Seller, Blibli Gelar Program ‘Blibli Coach’

- Selasa, 31 Januari 2023 | 20:16 WIB
Blibli Coach Hadir Sebagai Program Pengembangan Mitra Seller Blibli Sebagai Upaya Mendukung Pengembangan Perdagangan Digital di Indonesia. (mr)
Blibli Coach Hadir Sebagai Program Pengembangan Mitra Seller Blibli Sebagai Upaya Mendukung Pengembangan Perdagangan Digital di Indonesia. (mr)

JAKARTA,suaramerdeka-jakarta.com - PT Global Digital Niaga Tbk (“Blibli” atau “Perseroan”; BEI: “BELI”), pelopor ekosistem perdagangan dan gaya hidup omnichannel di Indonesia berkomitmen untuk terus mengembangkan ekosistem perdagangan digital di Indonesia lewat peningkatan kapabilitas seller dengan menggelar program “Blibli Coach”.

 

Platform ini disediakan untuk para mitra seller Blibli agar dapat saling berbagi pengalaman dan memperluas jaringan di area mereka masing-masing.

 

Program yang digulirkan sejak 2021 silam ini merupakan bagian dari upaya Blibli mendorong peningkatan kualitas layanan yang diberikan oleh para mitranya.

Baca Juga: Epson Memperkenalkan SurePress L-4733AW Mesin Cetak Label Inkjet Digital

Blibli senantiasa didukung oleh mitra seller terpercaya yang memiliki kesamaan prinsip dalam berusaha.

 

Kualitas layanan, trust, inovasi, serta semangat kolaborasi menjadi kriteria kunci bagi Blibli dan para mitranya.

 

Kriteria tersebut menginspirasi kami mengembangkan program Blibli Coach dengan tujuan mencetak lebih banyak seller unggulan

Baca Juga: Witan Sulaeman Pilih Nomor Punggung 78 di Persija

yang menjadikan kepuasan konsumen sebagai tujuan utama.” kata VP Seller Activation & Academy Blibli, Shirley Handoko.

Halaman:

Editor: Budi Nugraha

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Strategi BNI Genjot Pertumbuhan Kredit Ekspor

Jumat, 24 Maret 2023 | 19:46 WIB

Menko Luhut Harap e-Paspor Diterapkan di Korea

Jumat, 24 Maret 2023 | 18:57 WIB
X