6 Lokasi Instagenik di Bekasi, Dari Niagara Mini Hingga Jembatan Cinta

- Rabu, 26 Januari 2022 | 11:08 WIB
Sedang mencoba untuk mendapatkan pasangan? Kamu bisa mendatangi Jembatan Cinta di Taruma Jaya. (Instagram@gugungumilar24)
Sedang mencoba untuk mendapatkan pasangan? Kamu bisa mendatangi Jembatan Cinta di Taruma Jaya. (Instagram@gugungumilar24)

6. Hunting Photo di danau buatan – Situ Cibeureum

Situ Cibeureum menjadi salah satu destinasi wisata di Bekasi yang tidak boleh dilewatkan. Danau cantik ini dikelilingi pepohonan hijau dan rindang yang menciptakan pemandangan yang asri.

Momen terbaik untuk mengunjungi Situ Cibeureum adalah saat sore hari untuk menyaksikan matahari terbenam. Namun secara keseluruhan, destinasi yang satu ini adalah tempat yang sempurna untuk sekadar bersantai untuk melewati hari.

Momen terbaik untuk mengunjungi Situ Cibeureum adalah saat sore hari untuk menyaksikan matahari terbenam.
Momen terbaik untuk mengunjungi Situ Cibeureum adalah saat sore hari untuk menyaksikan matahari terbenam. (Instagram@situcibeureum)

Lokasi: Perumahan Grand Wisata, Tambun Selatan, Bekasi
Harga tiket: Gratis.***

Halaman:

Editor: Arief Sinaga

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Day 9 TLK3N (Touring Lintas Komunitas 3 Negara)

Sabtu, 3 Juni 2023 | 11:33 WIB

Yuk Ajak Lansia Senam Sehat Agar Bahagia

Kamis, 1 Juni 2023 | 06:19 WIB

Day 7 TLK3N (Touring Lintas Komunitas 3 Negara)

Selasa, 30 Mei 2023 | 16:04 WIB

Sambutan Saudara Se-Hobby

Minggu, 28 Mei 2023 | 14:48 WIB
X