PALEMBANG- Penyakit diabetes merupakan penyakit kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula (glukosa) di dalam darah manusia.
Jika dibiarkan tidak diperiksa, diabetes dapat menyebabkan komplikasi serius dan dapat menyebabkan resiko kematian lebih cepat dari seharusnya.
Dokter Spesialis Penyakit Dalam dari Siloam Hospitals Sriwijaya, dr. Ketherine Sp.PD. mengatakan, diabetes adalah salah satu dari 8 penyakit utama yang mengakibatkan kematian pada orang dewasa.
Baca Juga: Harga Kebutuhan Pokok Masih Tinggi, Megawati: Jangan Cengeng Soal Kenaikan Harga!
Menderita diabetes memperbesar kemungkinan 2 kali lebih besar terkena serangan jantung.
"Pada usia dewasa, yaitu di antara usia 30 hingga 40 tahun, kami sarankan agar memulai kebiasaan deteksi dini guna mengetahui ada atau tidaknya faktor penyebab timbulnya diabetes", tutur dokter Ketherine dalam kesempatan edukasi bincang sehat guna memperingati Hari Diabetes Nasional.
Pada edukasinya tersebut dijelaskan pula bahwasanya diabetes adalah penyebab utama kebutaan, gagal ginjal, amputasi tungkai bawah, dan beberapa akibat jangka panjang yang membuat mutu hidup menjadi lebih rendah.
Baca Juga: Ketika Mo Salah Koreksi Pernyataaan Yang Salah Sebut Soal MU
Dikesempatan berikutnya dijelaskan pula bahwa rumor yang menyatakan penderita diabetes harus melakukan diet khusus adalah informasi yang cukup menyesatkan
Artikel Terkait
Perlukah Sinusitis Dioperasi? Berikut Penjelasan Siloam Hospitals Mampang
Indonesia Wellness & Health Tourism Expo 2022: Siloam Hospitals Edukasi Warga Akan Pentingnya Deteksi Dini
Dukung Program Kota Bekasi Ramah Lansia, Siloam Hospitals Bekasi Timur Buka Layanan Golden Care
Ini Tips Puasa Nyaman dan Gula Aman dari Siloam Hospitals Bekasi Sepanjang Jaya
Siloam Hospitals Lippo Cikarang Gelar Edukasi Keluarga: Orangtua Harus Beri Ruang Gerak pada Anak Berkreasi