Oleh Ready Susanto, editor dan penulis
Kata-kata bijak merupakan salah satu pembangkit motivasi yang efektif. Melalui pelbagai kata-kata bijak yang merupakan kutipan ucapan dari para tokoh terkemuka: pemimpin, pemikir, guru, pengusaha, aktor, dan sebagainya, kita bisa memperoleh inspirasi, motivasi, dukungan ataupun kritik.
Sekumpulan kata bijak dalam tulisan ini diangkat dari buku Kata-Kata Bersahaja: Dunia Kata, Kata Dunia (Penerbit Matakamera, 2022). Dalam Serial Kata-Kata Bersahaja, kutipan disusun secara tematik agar memudahkan pencarian sesuai dengan tema yang dibutuhkan. Dalam bagian ini pembaca bisa mendapatkan berbagai kutipan dari para tokoh sesuai dengan kata kunci “demokrasi-derita”.
Selamat membaca.
***
Baca Juga: Robbie Coltrane, Pemeran Hagrid dalam Serial 'Harry Potter' Berpulang
Demokrasi
Demokrasi harus menjadi sesuatu yang lebih dari sekadar dua ekor serigala dan seekor domba yang memilih apa yang harus disantap untuk makan malam — James Bovard
Sehatnya masyarakat demokratis dapat diukur dengan kualitas fungsi yang diperlihatkan olehJames bovarWinston warga negara — Alexis de Tocqueville
Artikel Terkait
Kata-Kata Bersahaja (16): Hidup adalah Bunga, Sementara Cinta adalah Madunya
Kata-Kata Bersahaja (17): Kecantikan yang Menarik Perhatianmu, Kepribadian yang Menarik Hatimu
Kata-Kata Bersahaja (18): Cermin yang Terbaik adalah Seorang Sahabat Lama
Kata-Kata Bersahaja (19): Dakilah Gunung-gunung untuk Melihat Dataran Rendah