Sukses Amankan KTT G20 Kapolda Bali Ini Momentum Angkat Citra Polri di Kancah Nasional dan Internasional

- Senin, 21 November 2022 | 11:52 WIB

“Untuk itu, saya mengajak rekan-rekan sekalian untuk tetap semangat dalam melaksanakan tugas kedepan. Tetap menjaga kondisi kesehatan apalagi mengingat situasi Bali saat ini yang berada pada musim hujan,” kata Kapola Bali.

“Sekali lagi atas nama Kapolri dan juga atas nama pribadi sebagai Kapolda Bali, saya menyampaikan rasa hormat, bangga, dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh anggota Polda Bali dan jajaran.

Sampaikan juga salam hangat saya kepada keluarga dan masyarakat Bali yang telah mebantu dan mendukung penyelenggaraan KTT G20 sehingga dapat berjalan dengan aman dan lancar,” tutup Kapolda Bali.***

Baca Juga: Cerita Cerutu dari Jember di Pagelaran KTT G20

Halaman:

Editor: Budi Nugraha

Tags

Artikel Terkait

Terkini

BPOM Pastikan Obat Sirup Sudah Aman

Rabu, 22 Maret 2023 | 17:59 WIB
X