JAKARTA, suaramerdeka-jakarta.com - Mitra Jaya Group menyalurkan bantuan sosial senilai Rp250 juta untuk korban gempa Garut pada Selasa, 6 Desember 2022.
“Penyaluran bantuan bencana ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Mitra Jaya Group untuk meringankan beban korban gempa bumi di Garut,” kata Sumitra, Wakil Direktur Utama Mitra Jaya Group, perusahaan yang telah berkiprah di Indonesia sejak 1981.

“Kami turut prihatin atas bencana yang terjadi serta turut berduka kepada para keluarga korban. Semoga proses evakuasi korban segera bisa diselesaikan,” kata Sumitra, Wakil Direktur Utama Mitra Jaya Group yang bergerak di bidang konstruksi, jalan toll, farmasi dan pertambangan.
Baca Juga: Viral Momen Pelukan Hangat Achraf Hakimi Bersama Sang Bunda Usai Maroko Menang Atas Spanyol
Bantuan diserahkan tim Corporate Social Responsibility Mitra Jaya Group kepada Posko Penanganan Gempa Kabupaten Cianjur dan kepada para pengungsi.
Bantuan yang diberikan berupa kompor gas lengkap dengan tabung gas dan regulator. Bantuan lainnya adalah bahan makanan yang terdiri dari beras, mi instan, susu dan makanan anak-anak.
Artikel Terkait
Ki Ageng Rangga Sasana Atau Lord Rangga Meninggal Dunia, Disebut Pernah Mengidap Sakit Paru
Kominfo Ajak Masyarakat Dukung Keketuaan Indonesia Di ASEAN
Antisipasi Lonjakan Penumpang Jelang Nataru, ASDP Perluas Akses Masuk dan Parkir
Varian XBB Covid-19 Potensi Naik saat Nataru, LaNyalla: Pemerintah Harus Kendalikan
Pelaku Bom Bunuh Diri Mapolsek Astana Anyar Baru Bebas Setahun Usai Jalani Hukuman di Nusa Kambangan
Penas Petani Nelayan 2023 Jadi Tonggak Kebangkitan Ekonomi Pertanian Nasional
BPKH Terima Penghargaan Badan Waqaf Indonesia Award 2022
AJI Menggelar Aksi di Berbagai Kota Menuntut Pemerintah dan DPR Menghapus Pasal Bermasalah di RKUHP
Pelaku Bawa Dua Paket Bom, Sisa Satu Didisposal Duaarrr....
Pelaku Lekatkan Dua Bom Paci di Badan Saat Sambangi Mapolsek Astana Anyar